STIN terus berbenah membangun pelbagai fasilitas baru di tahun 2023 untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan mencetak perwira intelijen yang tangguh