Lagu dapat menggembirakan hati. Lagu dapat mengubah suasana hati. Apalagi jika lagu itu menyangkut diri kita atau pekerjaan kita.