Dulu, saat kecil dan berpuasa sementara siang hari terasa begitu terik, aku pun merengek dan minta mandi pada ibuku.