Gulai Anyang adalah gule jeroan tanpa santan kaya rempah. Biasanya dimakan dengan nasi panas atau bisa juga dengan ketupat.