Lagu lagunya yang terkenal selalu erat dengan kritik dan keresahan Zack de la rocha cs tentang isu isu sosial hingga politik
Rage Against The Machine adalah jembatan antara musik dan pergerakan. Mereka menggunakan heavy metal sebagai media protes yang paling keras.