Puisi dalam secangkir kopi, mengunyah sepotong kenangan merupa pisang goreng, merasakan di setiap seruputan, sejumput kisah indah kehidupan.