Cinta adalah bahasa yang hanya dimengerti oleh rasa. Bagiku ia melampaui segala pengertian dari kata-kata.