Wanita independen maupun pria mapan bukanlah dua kutub yang saling berlawanan, melainkan dua individu yang seharusnya saling melengkapi.
Wanita mandiri itu bagus . Namun jangan juga terlalu mandiri, karena bisa melupakan fitrah.