Setiap anak memiliki potensi luar biasa yang menunggu untuk ditemukan.
Dalam membangun karakter dan meningkatkan rasa kepercayaan diri anak, TK Islam Gunung Jati menyelenggarakan kegiatan Pentas Seni.