Publik semakin melek terhadap sepak bola. Sehingga keberadaan survei publik sangat penting sebagai suara dukungan dan harapan untuk PSSI.