Mahasiswa Unnes Giat 7 Desa Kiringan Kecamatan Tulung Kabupaten Klaten melaksanakan program sosialisasi kesadaran politik untuk menunjang Pemilu 2024