Raissa Amanda N.A., mahasiswa Arsitektur KKN TIM I UNDIP membuat perencanaan desain dan pemasangan plang penanda batas wilayah Desa Doro.