Naskah wawacan Piwulang Istri merupakan ajaran atau nasihat bagi seorang istri atau perempuan yang akan berumah tangga.