Laporan media di Surabaya menyebutkan setidaknya ada 15 orang menjadi korban, satu dinyatakan meninggal dunia.
Sebuah perahu jenis Congkreng karam dan tenggelam diterjang ombak besar (gelombang tinggi) di perairan pantai Cikembang, Desa Pasirbaru.