Pada tanggal 2 Agustus, Dr. Edi Puryanto, M.Pd., dosen PBSI UNJ, beserta timnya melakukan agenda pengabdian masyarakat di Kelurahan Bahagia, Bekasi