Sebagai salah satu daerah yang berkembang, Provinsi Riau tidak terlepas dari berbagai hambatan dan tantangan dalam pembangunan.