Keikhlasan: Ikhlas dalam menyampaikan pesan dakwah tanpa pamrih dan berharap hanya kepada ridha Allah. Keikhlasan menjadi kunci agar dakwah
Pendakwah yang penuh keikhlasan, moderat, dan peduli pada kebutuhan umat adalah pahlawan masa kini yang patut diapresiasi.
Pada negara majemuk seperti kita, apapun yang mengancam persatuan dan kesatuan bangsa harus kita kritisi.
Dakwah adalah usaha menyampaikan ajaran agama kepada orang lain, agar mereka mengikuti jalan yang benar sesuai dengan ajaran Islam
Etika dalam dakwah dan moralitas
Etika dan moralitas adalah kunci sukses dalam berdakwah. Dakwah bukan hanya tentang menyampaikan ajaran agama, tetapi juga cara komunikasi yang baik.
Akhlak merupakan respons spontan dan seseorang. Akhlak seorang dai adalah respons spontan seorang dai terhadap mad'u
Dakwah juga bisa ditinjau sebagai interaksi sosial yang melibatkan berbagai pihak, termasuk pendakwah, masyarakat, dan konteks sosialnya.
Makam Mbah Kalibening di Dawuhan Banyumas banyak didatangi oleh para peziarah entah dari manapun dan kalangan apapun serta memiliki karomah luar biasa
Ali Ahmad Nawawi (lahir 11 November 1999) adalah pendakwah dan penulis Indonesia. Ia merupakan penulis di media massa seputar keislaman.
Ali Ahmad Nawawi (lahir 11 November 1999 ) adalah pendakwah dan penulis Indonesia. Ia merupakan lulusan pondok pesantren bale rombeng.
Hindari dakwah yang berisi hate speech, sekalipun dari ulama
problematika dalam berdakwah di tengah pandemi viral?
Pendakwah seharusnya mengedepankan edukasi dan mencerahkan umat dengan ceramahnya, jangan malah memecah belah
Bersemangatlah menjadi pendakwah, sekalipun minimalis. Sekalipun hanya menyampaikan satu potongan ayat Al-Quran atau hadis
3M yang dimaksud di sini yaitu mulai dari diri sendiri, mulai dari yang terkecil, dan mulai dari sekarang.
Pendakwah panutan masa kini yang digandrungi yaitu Ustadz Adi Hidayat. Tausiah dan gaya berpakaiannya pengaruhi gaya hidup Islam dikalangan selebriti.
Beliau merupakan ulama cerdas, kharismatik dan bijak kelahiran Limbangan, Garut, yang mengabdikan hidupnya untuk kemasylahatan umat dan bangsa
Dakwah itu untuk menyampaikan kebenaran, jadi harus disampaikan dengan cara yang benar.
Puasa Ramadan selalu memberikan nuansa yang berkesan bagi para Ustadz yang kesibukannya semakin padat. Ustadz atau Pendakwah adalah panutan.