Konseling merupakan salah satu metode yang digunakan oleh Pembimbing Kemasyarakatan (PK) dalam pelaksanaan bimbingan terhadap klien Pemasyarakatan.