Sebagian masyarakat NTT masih sangat bergantung pada pohon lontar dalam kehidupan sehari-hari dan menyebutnya sebagai pohon al-hayat (pohon kehidupan)