Curug Citiis tersebut sudah menjadi perhatian para warganet setelah diresmikan oleh Wonderful Indonesia pada 2018 sebagai wisata alam yang memukau