Ungkapan rasa syukur kepada Tuhan, atas hasil panen melimpah Masyarakat Pandansari adakan Ratiban.
Ketel Uap dan tarian ronggeng menjadi sajian khas ulang tahun pabrik teh Kaligua.
Deswitasari Pandansari Adventure sensasi menikmati keindahan desa wisata Pandansari dengan menggunakan Jeep.
PAP Tirta Husada Kedung Oleng, daya tarik wisata air panas untuk terapi kesehatan.
Curug Cantel yang berada di perbatasan Kabupaten Tegal dan Kabupaten Brebes mempunyai pemandangan yang eksotik dan penuh mitos.
Festival Domba Sakub Festival tahunan untuk menumbuhkan minat beternak domba dikalangan milenial dan juga atraksi wisata yang menarik.
Taman Keseran Tanggeran, destinasi wisata baru bernuansa Bali.
Kisah Cinta Mas Jukung dan Yu Welah adalah kisah inspirasi yang lahir dari Waduk Penjalin Winduaji
Deswita Mangrove Pandansari Brebes memasuki era digital dalam sistem pembayaran menggunakan cashless
Para pemuda memanfaatkan kopi Dawuhan sebagai usaha ekonomi kreatif. Lewat Sefkha Cafe, mereka mengenalkan kopi Dawuhan
Dalam libur lebaran tahun 2021 Wisata Agro Besaran Hijau Jatibarang menerapkan protokol kesehatan yang ketat.