Olahraga Stand Up Paddle (SUP) atau Papan Dayung makin berkembang positif di Indonesia setelah raih hasil memuaskan di ajang asia pasifik di Pattaya.