Oleh karena itu, peran pajak pada sektor kesehatan dan pendidikan sangat penting dalam meningkatkan kualitas layanan pendidikan dan kesehatan.
Pajak adalah kontribusi wajib yang dibayarkan oleh individu dan perusahaan kepada pemerintah, yang dipungut berdasarkan undang – undang
Seorang youtuber tmenyewa selantai RS mewah. Bagaimana sisi keadilannya di tengah kebutuhan kesehatan masyarakat? Bagaimana pajak menjawab ini?
Kesehatan merupakan hak masyarakat dan menjadi tanggung jawab pemerintah. Mengapa Jasa Kesehatan, khususnya yang mewah dikenai PPN? Adilkah?
Kesehatan dibidik menjadi salah satu sasaran objek pajak baru. Bagaimanakah Islam memandang terkait hal ini?