Anime Tokyo Revengers masih terus jadi perbincangan, dan berikut awal mula berdirinya Touman muncul di manga pada chapter 39. Berikut pembahasannya.
Anime Tokyo Revengers berhasil menyedot perhatian sejauh ini. Patut dinantikan kelanjutan dan kejutan dari anime ini.
Episode ke 7 akan dimulai dengan chapter ke-15. Akan tetapi sebelum melawan Mikey, Osanai terlebih dahulu melawan Pachin.