Upacara Adat Nyangku sebuah tradisi untuk membersihkan benda-benda pusaka peninggalan raja Panjalu.
Prosesi pemandian atau pencucian pusaka panjalu dimulai di tempat penyimpanan pusaka-pusaka panjalu.
Proses penjemputan 'Tirta Kahuripan' atau pengambilan air dari sembilan sumber untuk menyuci benda-benda pusaka peninggalan Kerajaan Panjalu.