Diksi atau istilah Nikreuh itu lazim disebut dalam Budaya Sunda yang bermakna berjalan kaki.
Sebagai seorang hamba yang ingin menggapai suatu kesuksesan, hanya dua hal yang harus kita lakukan. Yaitu berdoa dan berusaha.