Ketika oknum panitera pengganti mengatakan, "Emang ada niat mau nyogok berapa?" Saya terhenyak.
Mengapa sistem demokrasi dan sistem pemilu harus terus diutak atik? Seharusnya yang perlu direparasi adalah mental kita yang sudah korup?
Mental korup masih diidap oleh para oknum pejabat. Mental penjilat yang memberikan citra kepada yang lain.