Salah satu sumber daya penting bagi desainer adalah website yang menyediakan gambar PNG gratis dengan latar belakang transparan.