Mendidik dengan ikhlas kunci keberhasilan seorang guru. Guru yang ikhlas akan menentukan keberhasilannya dalam mengajar dan mendidik.