Sekalipun anak adalah buah hati kedua orang tuanya. Tetapi anak adalah individu yang berbeda. Anak bukan obyek, apalagi aset!