Jadilah seperti tanah. Dipacul, digali, dibajak dan koyak-koyak tetap saja berbuat baik kepada manusia. Dia tumbuhkan tanaman yang baik baik.