Bangunan bersejarah ini mendapat perhatian dari pemerintah yang bertanggung jawab atas pariwisata dengan melakukan renovasi pada tahun 1947 M.