Dengan berbagai prinsip dan manfaat ekonomi syariah, penerapan sistem ekonomi syariah jelas merupakan pilihan yang sangat menguntungkan.
Pemahama ekonomi syariah dalah kehidupan sehari hari sangat bermanfaat buat dunia maupun akhirat
Sistem ekonomi islam bukan hanya mengutamakan kebutuhan duniawi, tetapi juga merupakan ibadah terhadap Allah Swt