Aku melihat bias itu di sepasang mata, tampak bagai gerutu malam kepada waktu yang tak tersentuh, tetapi dekat bukan milikmu utuh.