Pertarungan epik antara Luffy vs Lucci kembali menggema dalam episode #1100 dari serial anime One Piece, menandai momen besar dari Arc Pulau Egghead.