Berdasarkan pengalaman saya, esai yang lolos Beasiswa Unggulan yaitu esai yang mempunyai isi yang padat, jelas serta tentunya orisinal loh sobat.
Dengan kemudahan teknologi saat ini, hanya dengan mengetikkan kata kunci di google maka akan muncul banyak sekali informasi seputar beasiswa