Beberapa Universitas Jawa Timur Menyandang Penghargaan Kampus Unggulan LLDIKTI Wilayah VII Jawa Timur
Penghargaan Kinerja Humas Terbaik tingkat Jawa Timur yang diselenggarakan di Grand Mercure Mirama Hotel Malang diraih oleh Humas Universitas Dinamika.
Kepala Lembaga Layanan Pendidikan TinggI (LLDikti) Wilayah VII Jawa Timur, Prof Dr Dyah Sawitri SE MM memberikan ucapan selamat dan sukses