Sosok ayah adalah orang yang sangat spesial dalam hidup kita, tentu saja banyak momen bahagia yang terukir dan menjadi prasasti dalam hati.