Petenis Belanda berperingkat ATP 205 Tim van Rijthoven, membuat kejutan besar dg mencapai final Ricoh Terbuka 2022.