Konseling individu adalah proses interaksi antara seorang konselor dengan individu yang sedang mengalami masalah atau kesulitan tertentu.
Tujuan konseling individu yang dilaksanakan yaitu agar konseli mampu mengatur jadwal kegiatan sesuai dengan kemampuannya.
Berdasarkan pelancaran DCM kelas XII AKL pada bulan agustus 2022, ditemukan 50% siswa (18 siswa), yang mudah marah dan tersinggung.