Karimun - Kebakaran hebat terjadi di kapal RoRo KMP Sembilang yang sedang tahap pemeliharaan rutin di PT Karimun Marine Shipyard (KMS), Karimun.