Kenang-Kenangan yang bermanfaat untuk melestarikan literasi?Apakah gerangan?
PJJ mengakibatkan sulitnya akses ke perpustakaan sekolah. Sementara siswa sekolah dasar di desa belum mengenal ebook.
Guru memberikan segala informasi pembelajaran dalam WhatsApp Group.
Literasi meningkatkan minat belajar dimasa pandemi covid-19