Konon, nama Julaibib itu semacam "sebutan" khas untuk seseorang yang mempunyai ciri fisik yang kurang sempurna, seperti kerdil dan pendek.