Sangat banyak jenis amal hati, salah satunya adalah berprasangka baik kepada Allah. Amal ini tidak tampak, dan berada di lubuk hati sanubari hamba.
Sedekah yang dilakukan dengan tulus ikhlas karena Allah, akan dibalas dengan kebaikan yang berlipat dariNya.
Hendaknya orangtua mendidik anak dengan baik, sesuai arahan Al-Qur’an dan keteladanan Nabi saw.
Salah mengambil hikmah, bisa membuat seseorang menjadi pemalas dan tak mau bekerja.
"Dunia itu seluruhnya sedikit. Dan yang masih tersisa darinya sedikit. Bagianmu dari sisa itu juga sedikit" --Ibnu Sammak.