Square Enix mengumumkan franchise Kingdom Hearts akhirnya akan menuju Steam setelah tiga tahun eksklusif di Epic Games Store untuk pengguna PC.
Bila dibandingkan serial Final Fantasy, Kingdom Hearts relatif baru, karena pertama kali dirilis pada tahun 2002.
Saya berencana untuk membuat cerpen yang terinspirasi dari salah satu video game paling disukai, yaitu Kingdom Hearts