Ilmu Komunikasi merupakan jurusan yang banyak diminati calon mahasiswa baru. Pasalnya jurusan ini sangat dibutuhkan di era digital saat ini.