Strategi pengembangan literasi yaitu cara atau metode yang dapat digunakan oleh guru dalam proses pembelajaran untuk mengembangkan literasi
Beragamnya kemampuan yang harus dimiliki peserta didik membuat pembelajaran literasi menjadi lebih kompleks.