Tak ada yang dapat menghalangi langkahmu, ketika tekadmu menggelora dalam jiwa
Keluarlah dari bayang-bayang ketakutanmu,Hampiri mentari yang sedang bersinar terang
Kamu menghilang tak berjejak. Tak bisa kutemukan lagi potongan mimpi-mimpimu yang dulu kau tabur seperti rintik hujan di teras.