Selain mengalami kesulitan jaringan, internet yang lambat pun membuat mahasiswa kurang paham tentang materi yang telah diberikan oleh dosen.