Konflik antara Palestina dan Israel telah menjadi sorotan utama dalam arena politik dan kemanusiaan selama puluhan tahun.
Amerika yang selalu menggaungkan anti teroris, nyatanya terlihat sangat membela teroris itu sendiri, bukankah aksi Israel termasuk aksi terorisme?